Lowongan Kerja PTPN 9

Lowongan Kerja PTPN 9 - Hallo sahabat Berita Seputar Indonesia, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Lowongan Kerja PTPN 9, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Lowongan kerja bumn, Artikel Lowongan Kerja S1, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Lowongan Kerja PTPN 9
link : Lowongan Kerja PTPN 9

Baca juga


Lowongan Kerja PTPN 9

karirmedan.com - Mendapatkan pekerjaan bukanlah sesuatu yang mudah. Ada puluhan bahkan ratusan orang yang mencari dan melamar pekerjaan, bukan hanya sekali namun berkali-kali orang mengirimkan atau memasukkan lamarannya pada sebuah perusahaan atau instansi, namun masih saja tidak diterima. Nah untuk itu, disini kami akan berbagi trik ampuh dan mudah yang dapat Anda coba agar lamaran pekerjaan Anda dapat diterima. Berikut adalah beberapa tips melamar kerja supaya cepat diterima.
Buat resume (curriculum vitae) Anda yang sesuai dan lampirkan pada surat lamaran
Masukkan surat lamaran beserta resume (curriculum vitae) Anda, hal ini bukan hanya untuk melengkapi persyaratan dalam mengajukan lamaran kerja, akan tetapi hal tersebut sangat penting untuk menunjukkan identitas diri Anda dan alasan mengapa Anda memilih pekerjaan itu dan merasa cocok dengan pekerjaan tersebut. Serta pastikan bahwa Anda memperlihatkan kalau Anda adalah seorang yang profesional dan sungguh-sungguh dalam bekerja.
Masukan lamaran pada pekerjaan yang sesuai dengan keahlian Anda
Jangan sampai instansi atau perusahaan harus berpikir mengapa Anda sampai bisa melamar pada perusahaan / instansi tersebut. Anda tidak perlu untuk mencoba-coba atau berharap dengan prinsip ‘siapa tahu beruntung’ pada pekerjaan yang bukan wilayah atau keahlian Anda. Jadi, usahakan masukan lamaran hanya pada wilayah kemampuan Anda, seperti yang sesuai dengan latarbelakang pendidikan atau yang sesuai dengan keahlian Anda.
Anda harus mencantumkan pekerjaan/posisi apa yang Anda inginkan
Jangan pernah berharap perusahaan membaca resume Anda dulu, setelah itu baru mereka memikirkan pekerjaan apa atau posisi mana yang kira-kira cocok untuk Anda lakukan. Jadi, Andalah yang harus mencantumkan atau menyampaikan pekerjaan / posisi mana yang cocok buat Anda atau yang Anda inginkan, sebab Anda yang mengetahui kemampuan/keahlian Anda. Dengan begitu mereka akan merasa dimudahkan dalam menempatkan posisi Anda dan apa yang bisa Anda kerjakan sesuai keahlian Anda.
Ikuti petunjuk
Saran untuk mengikuti petunjuk mungkin terdengar klise, tetapi faktanya adalah pada umumnya hanya 25% dari pelamar yang mau mengikuti petunjuk dalam melamar pekerjaan yang ada pada perusahaan dengan baik dan benar. Sehingga hanya 25% itulah yang bisa lolos dalam penapisan / seleksi atau screening pertama.
Jalin komunikasi secara sopan
Setelah menjalani rangkaian seleksi dan wawancara kerja, Anda bisa dengan sopan meminta contact person dari mereka, juga bertanyalah apa Anda boleh menghubungi mereka. Dengan begitu Anda dapat mem-follow up lamaran pekerjaan Anda secara sopan dan tidak dilakukan terus-menerus. Dan jika Anda ternyata tidak beruntung dalam perekrutan tersebut, maka Anda dapat meminta mereka untuk memberikan informasi lagi jika ada kesempatan lain yang sesuai untuk Anda.

Berikut ini kami akan berikan informasi lowongan kerja dari PTPN 9, berikut informasi Selengkapnya :




1. MANAGEMENT TRAINEE PROGRAM

Kualifikasi Umum :

1. Warga Negara Indonesia
2. Berusia maksimal 27 (dua puluh tujuh) tahun per 1 Februari 2017
3. Bersedia di tempatkan diseluruh unit kerja perusahaan
4. Bersedia tunduk dan patuh terhadap ketentuan perusahaan
5. Lulusan Sarjana / S-1 dengan Indeks Prestasi Kumulatif minimal 2,75 (skala 4)

Kualifikasi Khusus :

1. Bidang Tanaman (Kode : TAN)
a. Lulusan Fakultas Pertanian

2. Bidang Teknik & Pengolahan (Kode : TEK)
a. Lulusan Fakultas Teknik
b. Lulusan Fakultas Teknologi Pertanian

3. Bidang Keuangan – Akuntansi (Kode : AKU)
a. Lulusan Fakultas Ekonomi jurusan Akuntansi

4. Bidang Teknologi Informatika (Kode : TIK)
a. Lulusan Fakultas Teknologi Informasi
b. Menguasai Web Programming

2. MARKETING STAFF (Kode: MAR)

Kualifikasi :

1. Warga Negara Indonesia
2. Berusia maksimal 30 (tiga puluh) tahun per 1 Februari 2017
3. Memiliki pengalaman dalam bidang marketing selama minimal 2 (dua) tahun atau berlatar belakang pendidikan S-2 / pasca Sarjana Program Bisnis
4. SMART, INNOVATIVE, CREATIVE, GOOD COMMUNICATION

Cara Pendaftaran :

1. Silakan bagi kalian yang berminatm pendaftaran hanya dilakukan secara online dengan mengakses alamat http://karir.ptpnix.co.id/2017/
2. Mengisi form pendaftaran secara online mulai tgl. 5 – 14 Feb 2017
3. Meng-upload data pendukung :
a. Kartu Tanda Penduduk
b. Surat Lamaran Pekerjaan yang ditujukan kepada : Panitia Seleksi Calon Karyawan PTPN IX
c. Curriculum Vitae / Daftar Riwayat Hidup
d. Ijazah & Transkrip Nilai
e. Pas Foto Berwarna


Demikianlah Artikel Lowongan Kerja PTPN 9

Sekianlah artikel Lowongan Kerja PTPN 9 kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Lowongan Kerja PTPN 9 dengan alamat link https://portalberitatv.blogspot.com/2017/02/lowongan-kerja-ptpn-9.html